(pelitaekspres.com) –KOTABUMI- All New Honda BeAT versi 2025. Ada tambah fitur antimaling pada motor terlaris di Indonesia ini.(20-05-2025)
Untuk varian BeAT Deluxe Smart Key, sudah keyless. Tak lagi colok-colok kunci. Sedang BeAT CBS, BeAT Deluxe dan BeAT Street yang masih menggunakan kunci konvensional bermagnet disematkan fitur alarm. Mantab kan!
Selain itu, perubahan juga terjadi pada desain baru yang tetap tajam tapi tampak lebih lebar. Headlamp baru, stoplamp baru, semua pada bodi didesain baru.(*)