(pelitaekspres.com) –KOTABUMI– Ada 4 kali servis gratis Motor Type Cub & Matic yang digelar oleh AHASS Jaya Sakti Motor pada tahun pertama.

  • Servis gratis pertama digelar pada 1.000 km pertama atau 2 bulan pemakaian.
  • Servis gratis kedua digelar pada 4.000 km atau 4 bulan pemakaian.
  • Servis gratis ketiga digelar pada 8.000 km atau 8 bulan pemakaian.
  • Servis gratis terakhir atau ke-4 digelar pada 12.000 km atau 1 tahun pemakaian.

Pada servis gratis pertama ini oli dan jasa servis masih gratis alias tidak dipungut biaya.

“Untuk jasa servis dan oli MPX2 masih gratis pada servis 1.000 km atau 2 bulan pertama, Sedangkan untuk oli gardan itu dikenakan biaya. Untuk servis gratis kedua dan seterusnya hanya jasa servis saja yang gratis, oli mesin dan oli gardan sudah berbayar” Ujar Dhoni, Service Advisor.

Untuk informasi Service kamu bisa menghubungi Ahass Jaya Sakti Motor di Jl. Alamsyah RPN No.110 Kel. Kota Gapura Kec. Kotabumi, Lampung Utara atau hubungi CP kami di 082183105500.

 

Tinggalkan Balasan