New Honda ADV 160 resmi meluncur di Indonesia.

(pelitaekspres.com) –KOTABUMI- Skutik bongsor bergaya adventure itu dibekali beberapa ubahan, termasuk mesin yang lebih besar dari sebelumnya, New Honda ADV 160 merupakan suksesor ADV 150 yang pertama kali meluncur pada 2019 dan menjadi pilihan baru di indonesia. “Dengan penyempurnaan di berbagai sisi, New Honda ADV 160 semakin menghadirkan pengalaman berkendara berbeda, baik digunakan untuk menjelajah dengan kegembiraan atau juga penggunaan harian.

DPertama soal desain, seperti diketahui Honda menggebrak memainkan segmen skutik adventure dengan melansir ADV 150 dan kemudian ADV 160. Motor ini merupakan adik dari skutik bongsor X-ADV. Soal desain, ADV 160 tidak beda jauh dengan ADV 150. Namun ada perbaikan yang terlihat di garis bodi yakni di bodi depan bagian serta bodi bagian samping yang lebih simpel. Baca juga: BMW Indonesia Resmikan Pusat Pelatihan Terbaru, Serap Lulusan SMK Adapun PCX 160 lebih elegan karena didesain sebagai motor yang mengusung kenyamanan. Lampu depannya besar dengan aksen seperti alis, serta bodi belakang yang tidak terlalu banyak lekukan.

Fitur ADV 160 punya beberapa fitur baru agar lebih sangar. Pertama wind screen memiliki ukuran yang lebih tinggi dan terdiri dari 2 tingkat ketinggian yang dapat diatur tanpa perlu membuka baut.

Mesin New Honda ADV 160 didukung mesin eSP+ 160cc 4-katup, berpendingin cairan, dengan sistem pembakaran injeksi PGM-FI. yang pada dasarnya serupa punya PCX 160

Tinggalkan Balasan