(pelitaekspres.com)-LAMTENG- Sabtu, 09 September 2023 Dealer Honda Mitra Sehati Jaya mengunjungi konsumen loyal kami yaitu Bpk Agus Tuzon dari Bandar Jaya Barat yang terpilih sebagai WOW CUSTOMER dalam rangka HAPELNAS tahun 2023.
Konsumen Loyal kali ini merupakan konsumen yang telah membeli sepeda motor Honda sebanyak 5 kali di Dealer Honda Mitra Sehati.
Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk apresiasi kami untuk konsumen loyal yang tetap setia memilih Dealer Kami untuk pembelian sepeda motor Honda impiannya” ucap Imron Atunuri selaku Kepala Cabang Honda Mitra Sehati”.
Konsumen juga memberikan kesan merasa senang atas apresiasi yang telah diberikan Honda Mitra Sehati, pelayanannya ramah dan nyaman serta memberikan pesan semoga Dealer Honda Mitra Sehati semakin maju dan sukses.