Promo Akhir Bulan TDM Honda Kota Gajah

(pelitaekspres.com)-LAMPUNG TENGAH -Pada tahun 2021 ini, dominasi skuter matik (skutik) di pasar otomotif sepeda motor Indonesia belum tergeserkan. Pamor sepeda motor bertransmisi matik ini belum menunjukkan tanda-tanda akan meredup.

Di Indonesia, skutik secara garis besar terbagi dalam 2 kelas utama. Yang pertama adalah skutik entry level dengan kapasitas mesin 125 cc ke bawah.

Lalu yang kedua yakni skutik bongsor berkapasitas mesin 150 cc ke atas dengan ciri khas dimensi bodinya yang lebih besar dari kelas sebelumnya.

Paham akan potensi pasar skutik yang masih besar ini, Honda pun mengandalkan berbagai model skutik pada kedua kelas tersebut. Sebut saja Honda PCX  160, Vario 150 hinggal Honda beat 110 cc.

Demi merangsang daya beli masyarakat terhadap motor skutik, TDM Honda kota gajah sebagai jaringan diler motor Honda di lampung tengah pun berikan program promo DP 10 % untuk deretan model skutiknya pada bulan Juli ini, ujar Irvan Rizky Saputra selaku kepala cabang.

Tidak hanya promo DP 10 % saja, TDM Honda kota gajah juga memberikan promo potongan angsurat sampai dengan 4 bulan untu type vario, scoopy dan beat.

Yang pertama ada honda vario bisa kamu bawa pulang  cukup DP 3,500.000 ribu rupiah saja, dengan potongan angsuran 4 bulan.

Yang kedua ada Honda beat dengan DP 2,800.000 ribu rupiah saja, dengan potongan angsuran 4 bulan

Dan yang terakhir ada Honda scoopy cukup DP 3,450.000 ribu rupiah dengan potongan angsuran 4 bulan.

Tinggalkan Balasan