(pelitaekspres.com) – Pesawaran – Honda Jaya Motor, Pesawaran masih mengadakan program promo Juli bagi konsumen dan berlaku hingga akhir Juli 2021.
Promo spesial selama bulan Juli 2021 itu memberikan potongan bulan special sampai dengan 4 bulan dan biaya angsuran menarik untuk pembelian sejumlah model dan type motor honda.
Model-model motor Honda itu adalah All New Beat dan Vario, Dua matik favorit itu terbukti menjadi partner berkendara para penggunanya.
Dalam promo ini, konsumen bisa memiliki motor Yang pertama ada honda Vario 150 bisa kamu bawa pulang cukup DP 3,5jt, dengan potongan angsuran 4 bulan.
Yang kedua ada Honda Beat CBS dengan DP 2,8jt, dengan potongan angsuran 4 bulan
Kepala Cabang Honda Jaya Motor Pesawaran, Bp Ferry Syafaruddin mengatakan “pada Juli ini kami mempersembahkan promosi menarik bagi konsumen. Gunakan sepeda motor Honda untuk partner berkendara terbaik, dan dapatkan melalui program Juli 2021”.
Selain promo penjualan kami juga berikan promo service gratis dan oli gratis selama 1 tahun, jadi tunggu apalagi, segera hub dealer Honda Jaya Motor 089530327526 yang berada di Jl Ahmad Yani no 46 Gedongtataaan, Pesawaran.